Formulir Kontak

 

[CUSTOM ROM] Samsung Galaxy Ace Plus S7500 Android 4.2.1 Jelly Bean


Samsung Galaxy Ace Memang mempunyai banyak kelebihan, sayangnya Samsung Galaxy Ace mempunyai keterbatasan hardware. Dan kali ini saya juga akan posting tentang cara upgrade samsung galaxy ace plus S7500 ke Android 4.2.1 Jelly Bean.

Berikut cara upgrade Samsung Galaxy Ace ke Jelly Bean.

1. Sebelum anda melakukan proses upgrade sisakan batery minimal 80%.
2. Backup semua data seperti kontak, sms , dan aplikasi beserta data-data anda menggunakan titanium backup dll.
3. Pastikan ponsel sudah di root.

4. Aktivkan mode USB Debug. caranya masuk ke pengaturan - aplikasi - perkembangan - Centang Usb Debug.
5. Ponsel harus sudah terinstall clockworkmod recovery
6. Download file Rom Jelly Bean 4.2 dan Google Apps
7. Copy file yang anda download tadi ke sd card anda. Jangan di folder.
8. Sekarang matikan ponsel anda.
9. Masuk ke Recovery Mode ( caranya tekan tombol power + home + volume down secara bersamaan sampai menyala )
NOTE: Didalam recovery mode gunakan tombol volume up/down untuk menggerakkan arah. Dan tombol home untuk memilih / ok.
10. Pilih wipe data dan dalvik cache.
11. Sekarang pilih install zip from sd card.
12. Choose zip from sd card.
13. Cari dan pilih file Rom Jelly Bean yang anda download tadi.
14. Tunggu sampai proses install selesai.
15. Setelah selesai, pilih lagi install zip from sd card.
16. Choose zip from sd card.
17. Sekarang cari dan pilih file google apps yang anda download tadi.
18. Kembali ke menu utama dan pilih reboot system
19. Reboot pertama berlangsung sedikit lama. Jadi tunggu sampai ponsel menyala dengan rom baru Jelly Bean 
20. SELESAI ~

NOTE : Segala kerusakan pada ponsel anda diluar tanggung jawab saya. Jadi lakukan dengan resiko anda sendiri.

Total comment

Author

Tanpa Nama

6   komentar

bro ini buat ace plus gts7500 kan?
apa buat galaxy ace?
Anonim mengatakan... 11 Juli 2013 pukul 02.50
klo mau upgrade harus di root atau cuma ikutin cara yang di atas?
terus klo misalnya jadi error gimana cara benerin nya?
@mardiyah : pake odin cari di google / cara flashing galaxy ace
ini ga ada cameranya gan
maksudx sdah d root itu gmna????
udah di tes blom broo????

ini cuma costom ya????

Silahkan tulis komentar anda :)

Cancel Reply